Fasilitas Kamar : TV satelit /TV kabel, AC, shower air panas dan dingin, WIFI, Layanan kamar 24 jam
Fasilitas
Hotel : Jasa layanan laundry dan dry cleaning, Musholla, WIFI, Balkon, Restoran
Parkir : tersedia tempat parkir mobil
Sabtu, 15 April 2017
LOKASI HOTEL
Jl. Telaga 193 Sarangan, Magetan, Jawa Timur 63363 telp : ( 0351 ) 888027 - WA 081269446099
PROFIL
Hotel Asia Jaya Sarangan ini berada di lokasi wisata Telaga Sarangan. Untuk
menuju ke hotel ini, wisatawan harus menempuh jarak sekitar 18 kilometer
dari Tawangmangu. Begitu juga jika dari arah Magetan Kota. Dari hotel menuju ke telaga hanya berjarak 10 meter.
Hotel Asia Jaya Sarangan dengan konsep Syariah,
tergolong hotel dengan harga yang cukup terjangkau. Wisatawan bisa
memilih kamar
sesuai selera dengan dana antara Rp 175.000 untuk tipe kamar dan Rp
527.000 untuk tipe villa permalamnya. Terdapat 6 Villa. Untuk
kamar standar berada di lantai 2 dan 3.Tipe Superior berada di lantai 1
dan 2. Sedangkan Tipe Villa berada di lantai 2. . Di lantai dua terdapat
balkon dengan pemandangan yang sangat menarik, berupa telaga dan
pegunungan. Tamu dan pelayanan standar hotel berbintang.
Langganan:
Postingan (Atom)